Daftar Silabus / Mata Kuliah Yang Dipelajari Pada Teknik Oseanografi
daftarjurusan.id - Teknik Oseanografi adalah sebuah program studi perkuliahan yang mempelajari penjelajahan ilmiah engenai laut dan segala fenomenanya, pembelajaran pada jurusan ini mencakup tema seperti organisme laut dan ekosistemnya, gempa tektonik lempeng dan geologi yang ada di dasar laut.
Pada saat ini masih jarang sekali universitas atau perguruan tinggi yang memiliki program studi Teknik Oseanografi. Mengingat negara indonesia sendiri adalah negara kepulauan yang dikelilingi oleh banyak lautan. Maka sudah dapat dipastikan bahwa jika kamu kuliah dan mahir di jurusan ini kamu akan memiliki banyak peluang kerja (minim pesaing) dan kemungkinan besar dibutuhkan oleh negara.
Nah bagi kalian yang belum mengetahui akan materi yang akan didapatkan saat kuliah di jurusan ini nantinya. Dibawah ini adalah daftar silabus atau mata kuliah yang akan diajarkan pada jurusan teknik oseanografi. Data ini kami dapatkan dari perguruan tinggi ternama di indonesia. Silahkan simak dan cobalah cari referensi buku sesuai dengan mata kuliah terkait dibawah ini.
Semester 1 & 2
Semester 3 & 4
Semester 5 & 6
Semester 7 & 8
Mata Kuliah Pilihan
Keterangan :
Data silabus diatas saya ambil dari perguruan tinggi negeri ternama di indonesia, yaitu ITB. Hampir semua bahan ajar di tiap kampus itu sama, namun tidak semua nama mata kuliah diatas sama persis dengan nama mata kuliah di universitas lain. "Berbeda tapi serupa"~
Nah itulah daftar mata kuliah atau silabus yang akan dipelajari saat kuliah di jurusan teknik Oseanografi . Demikianlah informasi yang bisa saya sampaikan, sekian dan terima kasih :D
Baca juga : Daftar Silabus / Mata Kuliah Yang Dipelajari Pada Teknik Geodesi
Sumber silabus : https://blogs.itb.ac.id/oseanografi/kurikulum/
Pada saat ini masih jarang sekali universitas atau perguruan tinggi yang memiliki program studi Teknik Oseanografi. Mengingat negara indonesia sendiri adalah negara kepulauan yang dikelilingi oleh banyak lautan. Maka sudah dapat dipastikan bahwa jika kamu kuliah dan mahir di jurusan ini kamu akan memiliki banyak peluang kerja (minim pesaing) dan kemungkinan besar dibutuhkan oleh negara.
Nah bagi kalian yang belum mengetahui akan materi yang akan didapatkan saat kuliah di jurusan ini nantinya. Dibawah ini adalah daftar silabus atau mata kuliah yang akan diajarkan pada jurusan teknik oseanografi. Data ini kami dapatkan dari perguruan tinggi ternama di indonesia. Silahkan simak dan cobalah cari referensi buku sesuai dengan mata kuliah terkait dibawah ini.
Daftar Silabus / Mata Kuliah Yang Dipelajari Pada Teknik Oseanografi
Semester 1 & 2
- Kalkulus
- Fisika Dasar
- Kimia Dasar
- Konsep Pengembangan Ilmu Pengetahuan
- Sistem Alam & Semesta
- Olah Raga
- Bahasa Inggris
- Tata Tulis Karya Ilmiah
- Pengantar Ilmu dan Teknologi Kebumian
- Pengenalan Teknologi Informasi
Semester 3 & 4
- Fisika Matematika
- Termodinamika
- Mekanika
- Fisika Matematika IIB
- Komputasi Oseanografi
- Statistika Dasar
- Pendahuluan Oseanografi
- Geologi Dasar
- Meteorologi Umum
- Metode Numerik Oseanografi
- Mekanika Fluida
- Hidrodinamika
- Pilihan Mata Kuliah Agama dan Etika
- Pancasila dan Kewarganegaraan
Semester 5 & 6
- Pemodelan Oseanografi
- Dasar dan Analisis Pasang Surut
- Analisis Sinyal Oseanografi
- Arus Laut
- Oseanografi Biologi dan Kimia
- Survei Oseanografi
- Gelombang Laut
- Oseanografi Indonesia
- Survei Hidrografi (layanan)
- Selam dan Navigasi Laut
- Oseanografi Lingkungan
Semester 7 & 8
- Analisis Data Survei Oseanografi
- Gelombang Panjang dan Pasang Surut
- Manajemen Teknik Lingkungan
- Kapita Selekta
- Kolokium
Mata Kuliah Pilihan
- Manajemen Pesisir
- Oseanografi Lanjut
- Pemodelan Oseanografi
- Pengantar Dinamika Geofisika Fluida
- Pengantar Interaksi Laut Atmosfer
- Oseanografi Perikanan
- Pengantar Pemodelan Lingkungan Laut
- Manajemen Kualitas Air Laut
- Energi non Konvensional Laut
- Pengantar Gelombang Laut Non Linier
- Transpor Sedimen Laut
- Dinamika Pantai
- Oseanografi Pantai
- Tsunami
- Mitigasi Bencana laut
Keterangan :
Data silabus diatas saya ambil dari perguruan tinggi negeri ternama di indonesia, yaitu ITB. Hampir semua bahan ajar di tiap kampus itu sama, namun tidak semua nama mata kuliah diatas sama persis dengan nama mata kuliah di universitas lain. "Berbeda tapi serupa"~
Nah itulah daftar mata kuliah atau silabus yang akan dipelajari saat kuliah di jurusan teknik Oseanografi . Demikianlah informasi yang bisa saya sampaikan, sekian dan terima kasih :D
Baca juga : Daftar Silabus / Mata Kuliah Yang Dipelajari Pada Teknik Geodesi
Sumber silabus : https://blogs.itb.ac.id/oseanografi/kurikulum/
Posting Komentar untuk "Daftar Silabus / Mata Kuliah Yang Dipelajari Pada Teknik Oseanografi "
Situs ini tidak memiliki hubungan langsung terhadap institusi perguruan tinggi manapun. Jadi untuk pertanyaan spesifik mengenai:
- Cara mendaftar
- Jadwal Pendaftaran
- Jadwal Kuliah Pagi/Malam
- Kelas Karyawan
- Beasiswa
- Lowongan Tenaga Pendidik
Dan perbagai pertanyaan spesifik lainnya, silahkan bertanya melalui SITUS RESMI kampus yang sudah tertulis. Terima Kasih :)