Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Daftar Fakultas dan Program Studi Universitas Sangga Buana YPKP

Sekilas Info : Universitas Sangga Buana YPKP adalah sebuah perguruan tinggi swasta yang terdapat di kota Bandung, Jawa Barat. Universitas ini mulai berdiri dan diresmikan pada 24 Agustus 2006, universitas ini adalah hasil penggabungan dari 2 perguruan tinggi yang sudah ada sebelumnya, yakni : Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi (STIE) YPKP dan Sekolah Tinggi Teknologi (STT) YPKP.
Daftar Fakultas dan Program Studi Universitas Sangga Buana YPKP
Gedung Kampus Universitas Sangga Buana YPKP

Untuk program pendidikannya sendiri, saat ini Universitas Sangga Buana YPKP menyelenggarakan program pendidikan tinggi di jenjang diploma tiga sampai jenjang Magister S2. Terdapat 3 Fakultas dan 16 program studi aktif yang bisa dipilih saat mendaftar di kampus tersebut, semuanya telah mendapatkan izin pendirian dan status akreditasi resmi dari ban-pt.

Baca jugDaftar Fakultas dan Program Studi Universitas Langlangbuana Bandung

Nah bagi kalian yang berminat untuk mendaftar di kampus tersebut, berikut ini adalah daftar fakultas dan program studi lengkap yang ada di Universitas Sangga Buana YPKP terbaru pada saat ini. Silahkan simak dan lakukan pendaftaran mahasiswa baru jika kamu sudah merasa benar benar yakin untuk berkuliah di kampus tersebut.

Daftar Fakultas dan Program Studi Universitas Sangga Buana YPKP


PROGRAM DIPLOMA 3 (D3):
Program Studi D3 yang diselenggarakan untuk adalah:

  • a. a. Manajemen Keuangan dan Perbankan (Akreditasi B)
  • b. Akuntansi (Akreditasi B)
  • c. Teknik Informatika (Akreditasi C)


PROGRAM SARJANA (S1):
Program Studi S1 yang diselenggarakan untuk adalah:

  • a. Manajemen (Akreditasi B)
  • b. Akuntansi (Akreditasi B)
  • c. Ilmu Komunikasi (Akreditasi B)
  • d. Administrasi Bisnis (Akreditasi B)
  • e. Sistem Informasi (Akreditasi C)
  • f. Teknik Informatika (Akreditasi B)
  • g. Teknik Sipil (Akreditasi B)
  • h. Teknik Mesin (Akreditasi C)
  • i. Teknik Elektro (Akreditasi C)
  • j. Teknik Industri (Akreditasi B)


PROGRAM MAGISTER (S2)

a. Magister Manajemen (MM) (Akreditasi B)
Ketentuan:
– Syarat Mahasiswa: Lulusan S1/D4 dari semua bidang studi
– Masa studi : 4 semester (2 tahun)
– Beban Studi (jumlah sks yang harus ditempuh): 43-48 sks
– Bagi mahasiswa pindahan dari perguruan tinggi lain dapat diterima.
– Gelar lulusan: Magister Manajemen (disingkat: MM)

b. Magister Teknik Sipil (MTS) (Akreditasi B)
Ketentuan:
– Syarat Mahasiswa: Lulusan S1/D4 dari semua bidang studi Teknik
– Masa studi : 4 semester (2 tahun)
– Beban Studi (jumlah sks yang harus ditempuh): 43-48 sks
– Bagi mahasiswa pindahan dari perguruan tinggi lain dapat diterima.
– Gelar lulusan: Magister Manajemen (disingkat: MT)

c. Magister Akuntansi (M.Ak) (Akreditasi C)
Ketentuan:
– Masa studi : 4 semester (2 tahun)
– Beban Studi (jumlah sks yang harus ditempuh): 38 -48 sks
– Syarat Mahasiswa: Lulusan S1 Akuntansi atau Lulusan S1 bidang studi lain yang memiliki pengalaman kerja di – bidang keuangan selama 3 tahun
– Bagi mahasiswa pindahan dari perguruan tinggi lain dapat diterima
– Gelar lulusan: Magister Akuntansi (disingkat: MAk.)

Nah itulah beberapa jurusan pada Universitas Sangga Buana YPKP Terbaru yang telah dikelompokkan menjadi beberapa Fakultas, silahkan kunjungi situs resmi Universitas Sangga Buana YPKP untuk mendapatkan informasi pendaftaran maba / mahasiswa baru baik melalui jalur tes, umum, snmptn dan lain lain sebagainya.

Posting Komentar untuk "Daftar Fakultas dan Program Studi Universitas Sangga Buana YPKP"