Daftar Fakultas dan Program Studi UBK Universitas Bung Karno
Sekilas Info : Universitas Bung Karno atau yang lebih dikenal dengan sebutan kampus UBK, adalah sebuah perguruan tinggi swasta berprestasi yang terdapat di daerah Menteng, Jakarta Pusat. Universitas ini mulai berdiri dan diresmikan pada tahun 1999, universitas ini dulu adalah hasil pengembangan dari Institut Ilmu Pendidikan dan Kebudayaaan Bung Karno yang sudah didirikan oleh Yayasan Pendidikan Soekarno terlebih dahulu.
Saat ini, UBK alias Universitas Bung Karno telah menyelenggarakan program pendidikan tinggi di jenjang Sarjana S1. Terdapat 6 Fakultas dan 11 program studi pilihan yang bisa di ambil saat berkuliah di kampus tersebut, semuanya telah mendapatkan izin penyelenggaraaan san status akreditasi dari Badan Akreditasi Nasional di indonesia.
Baca jugBaca juga : Daftar Fakultas dan Program Studi Universitas Islam Attahiriyah Jakarta
Nah bagi kalian yang tidak berminat masuk universitas negeri dan berencana untuk kuliah di kampus ini saja, berikut ini adalah daftar fakultas dan program studi lengkap yang ada di UBK - Universitas Bung Karno Jakarta pada saat ini. Silahkan simak dan lakukan registrasi mahasiswa baru sesuai dengan salah satu jurusan yang kamu minati.
Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik
Fakultas Hukum
Fakultas Ekonomi
Fakultas Teknologi Industri
Fakultas Teknik Sipil dan Perencanaan
Fakultas Ilmu Komputer
Nah itulah beberapa jurusan pada Universitas Bung Karno Jakarta yang telah dikelompokkan menjadi beberapa Fakultas dan jenjang pendidikan, silahkan kunjungi situs resmi Universitas Bung Karno untuk mendapatkan informasi pendaftaran maba / mahasiswa baru baik melalui jalur tes, umum, snmptn dan lain lain sebagainya.
Gedung Kampus Universitas Bung Karno |
Saat ini, UBK alias Universitas Bung Karno telah menyelenggarakan program pendidikan tinggi di jenjang Sarjana S1. Terdapat 6 Fakultas dan 11 program studi pilihan yang bisa di ambil saat berkuliah di kampus tersebut, semuanya telah mendapatkan izin penyelenggaraaan san status akreditasi dari Badan Akreditasi Nasional di indonesia.
Baca jugBaca juga : Daftar Fakultas dan Program Studi Universitas Islam Attahiriyah Jakarta
Nah bagi kalian yang tidak berminat masuk universitas negeri dan berencana untuk kuliah di kampus ini saja, berikut ini adalah daftar fakultas dan program studi lengkap yang ada di UBK - Universitas Bung Karno Jakarta pada saat ini. Silahkan simak dan lakukan registrasi mahasiswa baru sesuai dengan salah satu jurusan yang kamu minati.
Daftar Fakultas dan Program Studi Universitas Bung Karno
Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik
- Ilmu Komunikasi
- Ilmu Politik
Fakultas Hukum
- Ilmu Hukum
Fakultas Ekonomi
- Akuntansi
- Manajemen
Fakultas Teknologi Industri
- Teknik Mesin
- Teknik Elektro
Fakultas Teknik Sipil dan Perencanaan
- Teknik Sipil
- Teknik Arsitektur
Fakultas Ilmu Komputer
- Sistem Informasi
- Sistem Komputer
Nah itulah beberapa jurusan pada Universitas Bung Karno Jakarta yang telah dikelompokkan menjadi beberapa Fakultas dan jenjang pendidikan, silahkan kunjungi situs resmi Universitas Bung Karno untuk mendapatkan informasi pendaftaran maba / mahasiswa baru baik melalui jalur tes, umum, snmptn dan lain lain sebagainya.
Baca juga : Daftar Fakultas dan Program Studi Universitas Nusa Bangsa Jakarta
Situs Resmi : www.ubk.ac.id
Situs Resmi : www.ubk.ac.id
18 komentar untuk "Daftar Fakultas dan Program Studi UBK Universitas Bung Karno"
Situs ini tidak memiliki hubungan langsung terhadap institusi perguruan tinggi manapun. Jadi untuk pertanyaan spesifik mengenai:
- Cara mendaftar
- Jadwal Pendaftaran
- Jadwal Kuliah Pagi/Malam
- Kelas Karyawan
- Beasiswa
- Lowongan Tenaga Pendidik
Dan perbagai pertanyaan spesifik lainnya, silahkan bertanya melalui SITUS RESMI kampus yang sudah tertulis. Terima Kasih :)
Apakah universitas Bung Karno menerima mahasiswa pindahan?
BalasHapusMohon infonya, sya sangat butuh. Apakah ada nmor yg bisa di hubungi langsung, mau tanya info detailnya. Trimksh
BalasHapuslangsung tanyakan ke kampus yang bersangkutan saja kalo masalah itu..
Hapussaya mau kuliah di UBK tapi saya ada kerjaan di jawa timur. apa bisa ya. mohon jawaban solusi nya. tapi saya bisa datang.dan mungkin gak full datang. palingan 1 bukan 2 kali. bisa gak
BalasHapusbisa aja..
HapusSaya mau kuliah d ubk, tapi pengen nya sambil kerja...bisa ga... tolong yaa
BalasHapusbisa
HapusKalau jurusan arsitek,persyaratan apa saja.
BalasHapusDi test apa aja 😅
BalasHapusTes Potensi Akademik
HapusMau kuliah jurusan teknik komputer tapi nga ngerti komputer gimana yah min ?
BalasHapusya gak papa, kalau dekat orang yang bisa nanti terbiasa sendiri
HapusAda jurusan pendidikan bahasa inggris y gak min??
BalasHapusPemdaftaran nya kapan ka
BalasHapusPendaftarannya kapan
BalasHapussudah dibuka
HapusKak saya mau kuliah diubk tapi masuk kuliahnya kapan yaa?
BalasHapusMau pindah universitas skrng kr ubk bisa ga ya? Dan untuk perpindahan universitas harus dimulai dari semester berapa?
BalasHapus