Daftar Fakultas dan Jurusan UNTAG Universitas 17 Agustus 1945 Surabaya
Sekilas Info : Universitas 17 Agustus 1945 Surabaya atau yang biasa disebut dengan UNTAG Surabaya adalah sebuah perguruan tinggi swasta yang ada di kota Surabaya, Jawa Timur. Universitas ini berdiri sejak tahun 1985, pada saat ini gedung utama kampus tersebut terletak di Jalan Semolowaru No. 45, Menur Pumpungan, Sukolilo, Kota SBY, Jawa Timur 60118, Indonesia.
Sejak awal beridirinya, universitas ini dikenal oleh masyarakat luas sebagai universitas dengan biaya terjangkau dengan berbagai program beasiswa yang dimilikinya. Terdapat pilihan kelas pagi dan kelas malam pada kampus ini, jadi buat kalian yang saat ini sedang bekerja, kalian tidak perlu megundurkan diri dari perusahaan karena kamu masih bisa bekerja sambil kuliah di kampus UNTAG surabaya ini.
Untuk akreditasinya, kampus ini telah mendapatkan akreditasi institusi B dari Ban-PT. Program studinya pun juga demikian, pada saat ini kampus tersebut terdapati telah memiliki 6 Fakultas dengan 25 Program studi dengan mayoritas akreditasi B dan semuanya sudah terakreditasi oleh BAN-PT.
Baca jugBaca juga : Daftar Fakultas dan Jurusan Universitas Pembangunan Nasional "Veteran" Jawa Timur
Nah bagi kalian yang tidakditerima berminat masuk ke universitas negeri dan memutuskan untuk masuk ke UNTAG Surabaya saja. Berikut ini adalah daftar fakultas dan jurusan lengkap yang ada di Universitas 17 Agustus 1945 Surabaya. Silahkan baca dan pilih salah satu program studi saat mendaftar.
1. Fakultas Ilmu Sosial Dan Politik
2. Fakultas Ekonomi
3. Fakultas Teknik
4. Fakultas Sastra
5. Fakultas Hukum
6. Fakultas Psikologi
Gedung Kampus Universitas 17 Agustus 1945 Surabaya |
Untuk akreditasinya, kampus ini telah mendapatkan akreditasi institusi B dari Ban-PT. Program studinya pun juga demikian, pada saat ini kampus tersebut terdapati telah memiliki 6 Fakultas dengan 25 Program studi dengan mayoritas akreditasi B dan semuanya sudah terakreditasi oleh BAN-PT.
Baca jugBaca juga : Daftar Fakultas dan Jurusan Universitas Pembangunan Nasional "Veteran" Jawa Timur
Nah bagi kalian yang tidak
Daftar Fakultas dan Jurusan Universitas 17 Agustus 1945 Surabaya
1. Fakultas Ilmu Sosial Dan Politik
- Administrasi Negara (S1).
- Administrasi Niaga (S1).
- Ilmu Komunikasi (S1).
- Magister Administrasi (S2).
- Doktor Ilmu Administrasi (S3).
2. Fakultas Ekonomi
- Ekonomi Manajemen (S1).
- Ekonomi Akuntansi (S1).
- Ekonomi Pembangunan (S1).
- Magister Manajemen (S2).
- Doktor Ilmu Ekonomi (S3).
3. Fakultas Teknik
- Teknik Industri (S1).
- Teknik Sipil (S1).
- Teknik Mesin (S1).
- Teknik Arsitektur (S1).
- Teknik Elektro (S1).
- Teknik Informatika (S1).
- Magister Teknik (S2).
4. Fakultas Sastra
- Sastra Inggris (S1).
- Sastra Jepang (S1).
5. Fakultas Hukum
- Ilmu Hukum (S1).
- Magister Ilmu Hukum (S2).
- Doktor Ilmu Hukum (S3).
6. Fakultas Psikologi
- Psikologi (S1).
- Psikologi Jenjang Profesi (S2).
- Magister Psikologi (S2).
Nah itulah sekilas informasi mengenai UNTAG Universitas 17 Agustus 1945 Surabaya beserta daftar fakultas dan program studinya, silahkan kunjungi situs resmi UNTAG Surabaya untuk mendapatkan informasi resmi pendaftaran mahasiswa baru dari berbagai jalur, entah itu SNMPTN, SBMPTN, jalur tes, jalur prestasi dan lain lain sebagainya.
Situs resmi : www.untag-sby.ac.id
1 komentar untuk "Daftar Fakultas dan Jurusan UNTAG Universitas 17 Agustus 1945 Surabaya"
Situs ini tidak memiliki hubungan langsung terhadap institusi perguruan tinggi manapun. Jadi untuk pertanyaan spesifik mengenai:
- Cara mendaftar
- Jadwal Pendaftaran
- Jadwal Kuliah Pagi/Malam
- Kelas Karyawan
- Beasiswa
- Lowongan Tenaga Pendidik
Dan perbagai pertanyaan spesifik lainnya, silahkan bertanya melalui SITUS RESMI kampus yang sudah tertulis. Terima Kasih :)
Akreditasinya ?
BalasHapus