Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Daftar Program Studi / Jurusan PNP Politeknik Negeri Padang

Sekilas Tentang PNP : Politeknik Negeri Padang disingkat dengan sebutan PNP, adalah sebuah perguruan tinggi negeri berbasis politeknik yang ada di Kota Padang, Sumatera Barat. Perguruan tinggi ini berdiri pada 12 Maret 1985, pada saat itu politeknik ini hanyalah Bagian dari Universitas Andalas yang di khususkan pada bidang teknik saja. tetapi setelah tahun 2012 politeknik ini memutuskan untuk berpisah dari UNAND dan berdiri sendiri sebagai politeknik.
Daftar Program Studi / Jurusan PNP Politeknik Negeri Padang
Gedung Rektorat Politeknik Negeri Padang
Untuk program studinya sendiri, pada saat ini Politeknik Negeri Padang tercatat telah memiliki 7 Fakultas (Konsentrasi Jurusan) dengan 17 Program Studi yang terdiri dari jenjang Diploma tiga dan empat (DIII & DIV). Untuk akreditasinya, lebih dari 50% program studi yang ada telah mendapatkan akreditasi B, sisanya adalah akreditasi A dan C dengan tanpa adanya prodi yang belum terakreditasi.

Baca juga Daftar Fakultas dan Jurusan Universitas Andalas

Nah buat kaNah buat kalian yang berminat untuk masuk ke perguruan tinggi tersebut. Berikut ini adalah daftar fakultas dan program studi lengkap yang ada di Politeknik Negeri Padang Sumatera Barat. Silahkan simak dan lakukan registrasi dengan salah satu program studi yang cocok denganmu, jika kamu benar benar serius ingin mendalaminya.

Daftar Program Studi / Jurusan PNP Politeknik Negeri Padang


1. Jurusan Teknik Mesin

  • Prodi Teknik Mesin (D3)

2. Jurusan Teknik Sipil

  • Prodi Teknik Sipil  (D3)
  • Prodi Perencanaan Jalan dan Jembatan (D4)
  • Prodi Teknik Perencanaan Irigasi dan Rawa  (D4)
  • Prodi  Manajemen Rekayasa Konstruksi  (D4)

3. Jurusan Teknik Elektro

  • Prodi Teknik Listrik  (D3)
  • Prodi Teknik Elektronika  (D3)
  • Prodi Teknik Telekomunikasi (D3)
  • Prodi Teknik Elektronika (D4)
  • Prodi Teknik Telekomunikasi (D4)

4. Jurusan Akutansi

  • Prodi Akutansi  (D3)
  • Prodi Akutansi  (D4) 

5. Jurusan Administrasi Niaga

  • Prodi Administrasi Bisnis  (D3)
  • Prodi Usaha Perjalanan Wisata  (D3)

6. Jurusan Teknologi Informatika

  • Prodi Teknik Komputer  (D3)
  • Prodi Manajemen Informatika  (D3)

7. Jurusan Bahasa Inggris

  • Prodi Bahasa Inggris  (D3)

Nah itulah beberapa jurusan pada Politeknik Negeri Padang yang telah dikelompokkan menjadi beberapa Fakultas, silahkan kunjungi situs resmi PNP Padang untuk mendapatkan informasi pendaftaran maba / mahasiswa baru baik melalui jalur tes, umum, snmptn dan lain lain sebagainya.

5 komentar untuk "Daftar Program Studi / Jurusan PNP Politeknik Negeri Padang"

  1. mhn alamat email prodi teknik mesin pnp

    BalasHapus
  2. mhn alamat email prodi teknik mesin d3 pnp

    BalasHapus
    Balasan
    1. apakah tehnik pertambangan tidak ada pak buk





      Hapus
  3. Tes mandiri pnp apa online saja pak,kan masih pandemi,dan bagaimana ada yg daftar jauh di luar daerah pak?

    BalasHapus
    Balasan
    1. Langsung datang ke kampus / situs resmi kampus yang bersangkutan aja kak, karna saya disini hanya share daftar jurusannya saja.

      Hapus

Situs ini tidak memiliki hubungan langsung terhadap institusi perguruan tinggi manapun. Jadi untuk pertanyaan spesifik mengenai:

- Cara mendaftar
- Jadwal Pendaftaran
- Jadwal Kuliah Pagi/Malam
- Kelas Karyawan
- Beasiswa
- Lowongan Tenaga Pendidik

Dan perbagai pertanyaan spesifik lainnya, silahkan bertanya melalui SITUS RESMI kampus yang sudah tertulis. Terima Kasih :)