Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Daftar Fakultas dan Jurusan POLSRI Politeknik Negeri Sriwijaya Palembang

Sekilas Tentang POLSRI : Sesuai dengan namanya Politeknik Negeri Sriwijaya atau bisa disebut polsri, politeknik ini adalah sebuah perguruan tinggi negeri yang ada di Palembang, Sumatera Selatan. Perguruan tinggi ini didirikan pada tahun 1982, pada saat ini gedung utama kampus tersebut terletak di Jl. Srijaya Negara Bukit Besar, Palembang, Sumatera Selatan Indonesia 30139.
Daftar Fakultas dan Jurusan POLSRI Politeknik Negeri Sriwijaya Palembang
Gedung POLSRI - Politeknik Negeri Sriwijaya
Di awal berdirinya kampus tersebut, tepatnya di tanggal 20 September 1982. Politeknik ini hanya mempunyai 2 (dua) Jurusan saja, yaitu : Teknik Sipil dan Teknik Mesin dengan daya tampung sebanyak 576 mahasiswa. Seiring berjalannya waktu, perguruan tinggi ini terus menambah program studi baru, program studi terakhir yang di tambahkan adalah Program Studi Teknik Energi yang di buka tahun 2009.

Dengan begitu, pada saat ini Politeknik Negeri Sriwijaya tercatat telah memiliki 9 konsentrasi Jurusan dengan 30 perogram studi yang terdiri dari 1 program studi untuk Diploma I , 4 Program Diploma II, 15 Program studi DIII dan 10 Program diploma IV atau D4.

Baca jugaDaftar Fakultas dan Jurusan Universitas Muhammadiyah Palembang

Nah buat kaNah buat kalian yang belum mengetahui akan jurusan yang ada, berikut ini adalah daftar fakultas dan jurusan lengkap yang ada di Politeknik Negeri Sriwijaya Palembang, silahkan simak dan lakukan pendaftaran dengan salah satu jurusan yang ada jika kamu memang meminatinya.

Daftar Fakultas dan Jurusan Politeknik Negeri Sriwijaya


1. Teknik Sipil

  • Teknik Sipil (D3)
  • Perancangan Jalan dan Jembatan (D4)

2. Teknik Mesin

  • Teknik Mesin (D3)
  • Teknik Mesin Produksi & Perawatan (D4)
  • Teknik Mesin (D2) PDD Kabupaten Siak

3. Teknik Elektro

  • Teknik Listrik (D3)
  • Teknik Elektronika (D3)
  • Teknik Telekomunikasi (D3)
  • Teknik Elektro (D4)
  • Teknik Telekomunikasi (D4)

4. Teknik Kimia

  • Teknik Kimia (D3)
  • Teknik Energi (D4)
  • Teknologi Kimia Industri (D4)
  • Teknik Kimia (D2) PDD Kabupaten Siak

5. Akuntansi

  • Akuntansi (D3)
  • Akuntansi Sektor Publik (D4)
  • Akuntansi (D2) PDD Kota Prabumulih

6. Administrasi Bisnis

  • Administrasi Bisnis (D3)
  • Usaha Perjalanan Wisata (D4)
  • Manajemen Bisnis (D4)
  • Adminitrasi Bisnis (D2) PDD Kota Prabumulih

7. Teknik Komputer

  • Teknik Komputer (D3)
  • Teknologi Informatika Multimedia Digital (D4)
  • Teknik Komputer (D2) PDD Kota Prabumulih

8. Manajemen Informatika

  • Manajemen Informatika (D3)
  • Manajemen Informatika (D4)
  • Manajemen Informatika (D2) PDD Kota Pangkalpinang
  • Manajemen Informatika (D1) Kota Pagaralam

9. Bahasa Inggris

  • Bahasa Inggris (D3)

Nah itulah beberapa jurusan pada POLSRI Politeknik Negeri Sriwijaya Terbaru yang telah dikelompokkan menjadi beberapa Fakultas, silahkan kunjungi situs resmi  POLSRI Politeknik Negeri Sriwijaya untuk mendapatkan informasi pendaftaran maba / mahasiswa baru baik melalui jalur tes, umum, snmptn dan lain lain sebagainya.

Posting Komentar untuk "Daftar Fakultas dan Jurusan POLSRI Politeknik Negeri Sriwijaya Palembang"